Selamat Datang di situs Universitas Ritsumeikan (RU)!

 

 

Tentang universitas

 
Ritsumeikan University adalah universitas swasta unggulan di bagian barat Jepang yang berdiri sejak 100 tahun lalu.
Dan terpilih sebagai bagian dari "Top Global University Project" untuk memimpin globalisasi pendidikan tingkat tinggi di Jepang yang dibiayai oleh pemerintah Jepang. Saat ini ada sekitar 37,000 mahasiswa yang melanjutkan studi dan melakukan penelitian di keempat kampus kami yang berada di Kyoto, Osaka dan Shiga.
Ritsumeikan University memimpin berdirinya program-program pendidikan yang unggul melalui Program Sarjana dengan pengantar Bahasa Inggris yang kami sediakan.
 
 

Program-program dengan pengantar Bahasa Inggris*

* Masing-masing jurusan mempunyai tanggal perkuliahan yang berbeda-beda. Petunjuk pendaftaran dan formulir pendaftaran dapat diunduh di link di bawah ini.
 
 

Informasi biaya

  • Biaya masuk universitas・Biaya kuliah
    Biaya kuliah dapat dilihat disini.

  • Informasi beasiswa
    Tersedia beasiswa untuk mahasiswa internasional. Biaya kuliah program studi kolaboratif seperti JD Program dan GLA lebih tinggi dari program single degree, tetapi kami menyediakan beasiswa tambahan. Dengan biaya yang lebih rendah dari biaya 4 tahun kuliah di Amerika atau Australia, anda dapat kuliah di dua universitas berbeda.

  • Asrama internasional / Perkiraan biaya hidup di Jepang
    Masing-masing kampus memiliki asrama internasional yang dapat diakses dengan hanya berjalan kaki. Fasilitas dan biaya asrama internasional dapat dilihat di link ini.

 
Pelajari lebih lanjut mengenai RU

aov_page-0001

 

Unduh Admissions Overview untuk mengetahui program yang kami tawarkan!
Untuk informasi lebih lanjut mengenai program, pendaftaran, dan universitas, kunjungi International Admissions Office official website!

 

 

Artikel Suara Mahasiswa

Baca artikel suara mahasiswa berikut ini dan temukan kesempatan serta keutamaan menjadi mahasiswa RU!
 
 
45-183-3
 
Student Voice

 

 

Indonesia Admissions Advisor

If you want to inquire in Bahasa Indonesia, please contact:
Fita Darajat (Ms.)